Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Buka WhatsApp Baterai Cepat Habis? 5 Cara Mengatasinya!

Berkurangnya baterai pada Smartphone adalah sesuatu yang wajar. Sebagai alat untuk beraktivitas dan memudahkan. Jika digunakan tidak mungkin baterai tak berkurang. Akan tetapi, bagaimana cara menghemat baterai pada Smartphone? 

Baterai cepat habis karena buka WhatsApp? 
Sebagai aplikasi berkirim pesan, Whatsapp digunakan untuk berkomunikasi via telpon. Bertukar informasi kini beralih menggunakan WhatsApp, karena lebih mudah dan efisien. Selain WhatsApp masih banyak lagi lainnya. 

Apapun pekerjaannya baik bisnis dan berbagai informasi langsung. Menggunakan WhatsApp akan mudah dilakukan. Namun tanpa sadar, bahwa aplikasi WhatsApp dapat membuat baterai smartphone cepat habis ?. Jika demikian adakah solusi untuk mengatasinya?. 
Supaya tidak bingung saat menghadapi gawai cepat boros baterai dalam penggunaannya. Perlu dilakukan cara yang tepat. Baterai memang penting, agar smartphone bisa tetap berfungsi. Jika cepat habis pengguna seringkali dibuat kecewa. Alternatif lain memilih smartphone mahal yang mampu menampung daya baterai kapasitas tinggi. 

Ada cara lain untuk mengatasi agar baterai tahan lama dan awet berhari-hari saat menggunakan WhatsApp. Untuk lebih mudah, coba simak informasinya berikut:

1. Log Out atau Keluar Dari Whatsapp Web

Aplikasi WhatsApp memang simple. Salahnya memiliki fitur berupa WhatsApp Web, mampu meringankan pekerjaan yang dapat diakses dengan Laptop atau komputer. Aktivitas di depan laptop atau pc, akan terasa mudah. 

Whatsapp Web, dapat berkirim pesan, seperti menggunakan smartphone langsung. Namun sayangnya, jika Whatsapp Web terus login dan tidak di lakukan log out, dampaknya akan membuat baterai mudah berkurang. 

Perlu diingat sekali, gunakan Whatsapp Web saat penting dan pada waktu bekerja atau kepentingan tertentu. Cara mengeluarkannya yaitu klik titik tiga, di menu bagian kiri sejajar dengan foto profil, tinggal klik log out.

Whatsapp Web membutuhkan konektivitas dari smartphone maka otomatis baterai juga berkurang. Jika tidak di keluarkan setelah digunakan menjadi penyebab baterai habis. Walaupun lupa mengeluarkannya saat menggunakan laptop atau Pc. 

Langkah mudah cukup klik titik tiga di kanan atas, lalu pilih Whatsapp Web dan klik "Log out fotm all devices".  Maka WhatsApp Web akan langsung keluar dengan sendirinya. Tanpa ribet walaupun lupa, yang jelas untuk menyelamatkan smartphone agar tidak boros baterai secara terus menerus. 

2. Notifikasi Grup Whatsapp Matikan

Group Whatsapp salah satu penghambat baterai smartphone cepat habis. Bayangkan jika punya group Whatsapp banyak. Jika memiliki grup Whatsapp dalam kondisi semua notifikasi diaktifkan mungkin faktor pemicu baterai cepat habis.

Jika demikian tinggal nonaktifkan notifikasinya. Caranya gampang tidak butuh waktu lama. Dari aplikasi Whatsapp lalu buka grup WhatsApp. Klik titik tiga nampak vertical di pojok kanan atas, pilih opsi Mute Notifications atau Matikan Pemberitahuan sudah selesai. Caranya gampang bukan? Lumayan untuk menghemat baterai smartphone. 

Namun tunggu dulu, ada tiga opsi pilihan mematikan notifikasi Whatsapp. Memastikan dalam waktu selama 8 jam, memilih selama satu minggu dan selama satu tahun. Pilih selama satu tahun supaya tidak ribet dan lebih efektif. Tidak sibuk terus dengan notifikasi-notifikasi terus menerus. 

Selain itu, ada pula versi iOS tapi masih tergolong gampang. Caranya buka Whatsapp, geser obrolan grup ke kiri, klik More atau titik tiga horizontal, kemudian pilih Mute. Dan pilih durasi apakah 8 jam, seminggu bahkan setahun. 
Jika tidak menonaktifkan notifikasi Whatsapp grup maka perlahan baterai akan berkurang, berkurang dan berkurang. 

3. Non Aktifkan Background Data

Jia background data aktif, aplikasi akan terus berjalan menjadikan daya baterai terus berkurang. Cara menonaktifkannya adalah:
Buka Apps di pengaturan smartphone milikmu dan pilih Whatsapp. 

Lalu pilih Mobile data, dan matikan fitur background data. Aplikasi Whatsapp akan tidak menerima notifikasi. Namun untuk daya berai hampir sama dengan aplikasi lain. Jika aktif akan mengurangi daya baterai. 

4. Nonaktifkan Data Internet

Langkah ke empat agar baterai hemat.  Menonaktifkan data Internet. Data Internet nonaktif, maka akan menghemat baterai. Selain itu, pemakaian data Internet juga lebih hemat alias tidak boros. 

Lihat saja jika data internet terus aktif sehari semalam. Aplikasi Whatsapp akan terus penuh pesan kiriman dari group dan chat personal. Belum aplikasi lain aktif terus menerus. Data terus berkurang bahkan baterai pun terus berkurang. Maka data baterai cepat habis jika tak dimatikan. Salah satu solusi cara tersebut. 

5. Terluka lama buka Whatsapp saat Pengisian

Pengisian data beterai sambil chatting atau buka Whatsapp, kemungkinan  itu penyebab daya baterai jadi cepat habis. Membuat daya baterai lemah tidak normal menampung daya baterai seperti biasanya. 

Maka hindari bermain smartphone atau gawai saat kondisi pengisian baterai, termasuk chatting lama di Whatsapp. Dampaknya daya baterai akan terisi lambat dan mudah mengalami kerusakan. Pintarlah merawat dan menjaga kondisi peralatan, jangan sampai ceroboh termasuk daya baterai smartphone supaya HP, awet bertahun-tahun. 

Nah, sebisa mungkin jangan begitu iya. Hemat dan awet adalah cara terbaik untuk mengatur kebutuhan. Salah satunya menghemat daya baterai saat menggunakan aplikasi Whatsapp dan beraktivitas di smartphone.